Resep Martabak Manis Kentang

 Bahan - Bahan / Bumbu :
  • 300 gram tepung terigu 
  • 1/2 sendok vanili bubuk
  • 5 gram banking powder
  • 150 gula pasir
  • 225 gram kentang (kukus, kupas, dan haluskan )
  • 2 butir telur
  • 500 ml air
Bahan Olesan :
  • 100 gram selai kacang
Bahan Taburan : 
  • 50 gram gula pasir
  • 60 gram meisis
  • 100 gram keju parut
Cara Pengolahan :
  1. campur rata tepung terigu, vanili, baking powder, gula dan kentang.
  2. Tambahkan telur dan air sedikit sedikit sambildi mixer sampai lembut. diamkan 2 jam
  3. Panaskan cetakan martabak manis 15 menit di atas api sedang
  4. Ambil 350am adonan. Tambahkan 1 sendok teh baking powder dan 1/4 sendok teh soda. Aduk rata
  5. Tuang ke cetakan martabak yang dipanaskan dengan api sedang. Biarkan sampai berlubang. Tabur gula pasir. Tutup sampai matang
  6. Angkat. Oles dengan selai kacang. Tabur meised dan keju. Lipat. Potong- potong
Untuk 3 loyang

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »